BULOG adalah perusahaan umum milik negara yang bergerak di bidang logistik pangan. Ruang lingkup bisnis perusahaan meliputi usaha logistik/pergudangan, survei dan pemberantasan hama, penyediaan karung plastik, usaha angkutan, perdagangan komoditi pangan dan usaha eceran.
Perusahaan Umum (Perum) BULOG membuka kesempatan kepada Putra-Putri Indonesia terbaik yang berlatar belakang tingkat pendidikan Diploma (D3) dan Sarjana (S1) untuk bergabung, berkarya dan berkembang bersama Perum BULOG melalui
Program Rekrutmen Pegawai Perum BULOG Tahun 2012.
Syarat-syarat :
Program Studi S1
Syarat-syarat :
Program Studi S1
- Ekonomi Pertanian / Ilmu Ekonomi Pertanian / Sosek Pertanian / Ek. Sumber Daya
- Agribisnis / Agrobisnis
- HPT / Ilmu HPT / Proteksi Tanaman
- Akuntansi
- Manajemen Keuangan
- Manajemen / Manajemen SDM / Manajemen Personalia
- Studi Pembangunan / Ekonomi Pembangunan / Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan / Ilmu Ekonomi Pembangunan
- Manajemen Pemasaran
- Administrasi Niaga Perusahaan / Ilmu Administrasi Bisnis / Ilmu Administrasi Niaga
- Administrasi Fiskal / Administrasi Perpajakan / Ilmu Administrasi Fiskal
- Teknik Informatika / Ilmu Komputer
- Manajemen Informatika / Sistem Informasi / Manajemen Informatika dan Komputer
- Komputerisasi Akuntansi
- Teknik Industri / Teknik dan Manajemen Industri
- Manajemen Logistik / Manajemen Logistik dan Material
- Komunikasi / Ilmu Komunikasi / Humas
- Hukum / Ilmu Hukum
- Biologi
- Statistik / Statistika
Program Studi D3
Jurusan :
- Akuntansi
- Manajemen
- Manajemen Keuangan / Adm Keuangan
- Manajemen Pemasaran / Pemasaran
- Administrasi Niaga Perusahaan / Adm. Bisnis
- Administrasi Niaga Ketatausahaan / Adm. Perkantoran / Kesekretariatan / Sekretari
- Administrasi Fiskal / Adm. Perpajakan / Manajemen Perpajakan
- Manajemen Informatika/Sistem Informasi / Ilmu Komputer
- Teknik Mesin
- Manajemen Logistik / Manajemen Logistik dan Material
I. Persyaratan Umum
- Laki- laki lebih diutamakan.
- Belum Pernah Menikah.
- Bersedia untuk tidak menikah selama proses seleksi maupun sebelum diangkat sebagai pegawai tetap.
- Bersedia menerima penempatan di seluruh wilayah Indonesia.
- Sehat jasmani dan rohani.
- Tidak pernah terlibat, baik sebagai pemakai maupun pengedar bahan narkotika, obat-obatan terlarang dan/atau zat adiktif lainnya.
- Bersedia tidak mengundurkan diri dari Perum BULOG sebelum mencapai masa kerja 3 (tiga) tahun atau bersedia mengembalikan biaya (denda) sebesar Rp. 50.000.000,- (lima puluh juta rupiah).
- Berkelakuan baik, dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK).
II. Persyaratan Khusus
Tingkat Pendidikan S1
Tingkat Pendidikan S1
- Program studi yang terkait bidang tugas Perum BULOG
- Fresh graduate maupun berpengalaman kerja dari lulusan perguruan tinggi dengan akreditasi minimal B.
- Usia maksimal 30 tahun 0 bulan (per 1 Oktober 2012).
- IPK minimal 2.75.
- Skor TOEFL Prediction minimal 400 dari Lembaga Bahasa yang terpercaya (diserahkan pada saat wawancara).
Tingkat Pendidikan D3
- Program studi yang terkait bidang tugas Perum BULOG
- Fresh graduate maupun berpengalaman kerja dari lulusan perguruan tinggi dengan akreditasi minimal B.
- Usia maksimal 25 tahun 0 bulan (per 1 Oktober 2012).
- IPK minimal 2.75.
Proses Pendaftaran meliputi tahapan :
- Registrasi Online untuk mendapatkan user ID.
- Verifikasi Dokumen dan Seleksi Administrasi.
- Registrasi Ulang dengan menunjukkan ijazah asli, transkrip asli dan KTP asli serta Kartu Peserta.
Proses seleksi diselenggarakan dengan sistem gugur setiap tahap, terdiri dari :
- Tes Kemampuan Umum.
- Tes Psikologi.
- Tes Kesehatan.
- Wawancara.
Ketentuan umum rekrutmen :
- Pelamar yang dipanggil untuk mengikuti seleksi harus memenuhi semua persyaratan dan disesuaikan dengan rasio kebutuhan (berdasarkan kandidat terbaik)
- Semua berkas lamaran yang pernah dimasukkan/dikirimkan sebelum diterbitkannya pengumuman ini dianggap tidak berlaku dan yang bersangkutan wajib mengajukan lamaran kembali sesuai dengan ketentuan yang berlaku pada pengumuman ini
- Peserta tidak dipungut biaya apapun selama mengikuti proses seleksi
- Semua yang berkaitan dengan proses seleksi diumumkan pada website ini
- Keputusan Panitia tidak dapat diganggu gugat.
Pelaksanaan seleksi dilakukan di Delapan (8) Rayon :
1. Medan
2. Palembang
3. DKI Jakarta
4. Bandung
5. Yogyakarta
6. Surabaya
7. Banjarmasin
8. Makassar.
Untuk wilayah Papua, Maluku dan NTT akan dilakukan rekrutmen tersendiri
Catatan :
Pelamar/peserta seleksi yang lulus/memenuhi syarat dalam proses seleksi akan ditempatkan di salah satu unit kerja di seluruh wilayah Indonesia sesuai kebutuhan perusahaan sebagai proses On the Job Training.
Pelamar/peserta seleksi yang lulus/memenuhi syarat dalam proses seleksi akan ditempatkan di salah satu unit kerja di seluruh wilayah Indonesia sesuai kebutuhan perusahaan sebagai proses On the Job Training.
Cara Melamar :
Silakan bagi yang berminat menjadi pegawai perum bulog mendaftar melalui laman :
- S1 : http://bulog.info/pendaftaran_S1.php
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Lowongan Kerja /
News
dengan judul Lowongan Kerja BUMN Bulog Agustus 2012. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://pang5atjeh.blogspot.com/2012/08/lowongan-kerja-bumn-bulog-agustus-2012.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
GuLe Rampoe - Minggu, 05 Agustus 2012
lowongan BUMN
BalasHapus